Jumat, 12 Oktober 2012

bore up

Apa sih bore up itu...?

bore up itu apa ya? 
trus untung rugi buat motor apa?
 
Pembesaran ukuran piston (diameter).

Bore Up itu pembesaran diameter piston yang melewati ukuran yg telah ditentukan oleh pabrikan.
yaitu over size, dimana over size terdiri dari 0,25 ; 0,50 ; 0,75 ; 1.00 .

Bore Up, over size diluar ketentuan pabrikan. diatas 1.00 bisa 3.00 (seperti Honda Astrea Grand pakai piston Kawasaki Kaze R, atau Shogun 53,5 pakai piston thunder 57 dsb nya)

Kerugian, bila terlalu besar bisa mengakibatkan boring tipis, panas mesin berlebih, oli cepat berkurang jumlahnya.

Klo over bosh nya kurang bagus, piston bisa macet, boring bisa miring.

Semoga bisa membantu

Tidak ada komentar:

Posting Komentar